Bank Mandiri Taspen Hadirkan Layanan Penarikan Tunai dan QRIS Acquirer
Ekbis | Sabtu 03 Agustus 2024, 11:29 WIB
PEKANBARU (BabadNews) - PT Bank Mandiri Taspen mengambil langkah inovatif dan menegaskan komitmennya dalam memberikan produk dan layanan terbaik kepada nasabahnya. Kali ini Bank Taspen menjalin kerjasama dengan PT Jalin Pembayaran Nusantara.Menurut Direktur Finance, Risk & Operations, Putu Apriyanto, kerja sama ini akan memudahkan nasabah dalam mengakses layanan perbankan. Salah satunya layanan penarikan tunai (cash withdrawal)."Dengan adanya kerja sama ini, nasabah Bank Mandiri Taspen bisa
Selengkapnya
Didukung RAPP, TPK Unri Cetak SDM Berkualitas Siap Bersaing di Dunia Kerja
Ekbis | Kamis 01 Agustus 2024, 11:46 WIB
PEKANBARU (BabadNews) - Rajab tampak serius berkisah. Dia seperti mencoba mengingat-ingat, namun ceritanya lancar mengalir. Tentang alasan dia memilih kuliah di Jurusan Teknik Pulp dan Kertas (TPK) Universitas Riau (Unri) pada tahun 2021 lalu.Awalnya pemuda 20 tahun ini bingung hendak memilih langkah. Impiannya menjadi bagian dari abdi negara harus dia ikhlaskan, karena tak lolos dalam tahap seleksi masuk Akademi Kepolisian (Akpol). Di sisi lain, sejak lulus sekolah menengah atas (SMA) dia tak
Selengkapnya
Erick Thohir Ajak Bos TikTok-YouTube Bertemu Jokowi dan Prabowo, Mau Investasi?
Ekbis | Rabu 31 Juli 2024, 11:32 WIB
(BabadNews) - Menteri BUMN Erick Thohir bertemu dengan bos TikTok Shou Zi Chew dan bos YouTube, Neal Mohan di sela-sela agenda Olimpiade Paris 2024. Erick bahkan mengajak kedua bos platform media sosial itu berkunjung ke Indonesia untuk membahas peluang investasi.Erick menyebut ada peluang ekonomi digital Indonesia yang bisa dimanfaatkan. Kedua bos media sosial itu pun berjanji bakal ke Indonesia.“Ini yang kemarin salah satu yang kita bicarakan dengan mereka dan mereka melihat sebuah hal
Selengkapnya
Beli Sekarang, Harga Emas Antam di Pekanbaru Lagi Turun Drastis Hari Ini
Ekbis | Jumat 26 Juli 2024, 15:48 WIB
PEKANBARU (BabadNews) - Harga emas produksi PT Aneka Tambang Tbk (Antam) di Kota Pekanbaru terus turun, Jumat (26/7/2024). Harga jual emas Antam turun drastis jadi Rp 1.386.000, padahal sebelumnya menyentuh Rp 1.400.000 per gram atau turun Rp14 ribu per gram.Sementara itu, harga buyback atau pembelian kembali emas juga terdorong di angka Rp 1.242.000 per gram. Harga emas dan harga buyback Antam ditentukan berdasarkan kondisi pasar dan berbagai faktor ekonomi lainnya, seperti nilai tukar rupiah,
Selengkapnya
BSI Dukung Pendidikan Lewat Beasiswa dan Program Pendidikan
Ekbis | Jumat 26 Juli 2024, 13:56 WIB
PEKANBARU (BabadNews) - Demi memperkuat literasi perbankan syariah dan pemberdayaan UMKM, PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) menggelar kuliah umum melalui program CEO mengajar. Kegiatan itu diisi langsung oleh Direktur Utama BSI, Hery Gunardi yang juga dihadiri Rektor Universitas Hasanuddin Makassar, Jamaluddin Jompa bersama 1.100 orang mahasiswa.Dalam kesempatan itu, BSI turut mendukung kemajuan pendidikan di Sulawesi Selatan. Pada tahun 2024, BSI telah memberikan beasiswa pendidikan
Selengkapnya
Tumbuh Selektif dan Prudent, BRI Cetak Laba Rp29,90 Triliun
Ekbis | Kamis 25 Juli 2024, 15:41 WIB
JAKARTA (BabadNews) – PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk dan entitas perusahaan anak atau BRI Group berhasil mencatatkan kinerja positif dan berkelanjutan hingga akhir Triwulan II 2024. Dengan pertumbuhan yang selektif dan prudent, BRI secara konsolidasian berhasil mencetak laba Rp29,90 triliun. Hal tersebut disampaikan Direktur Utama BRI Sunarso pada pemaparan press conference kinerja keuangan Triwulan II 2024 di Jakarta (25/7/2024).Sunarso mengungkapkan bahwa kinerja positif BRI
Selengkapnya
Kasus Dugaan Fraud Indofarma Segera Dibawa ke Kejagung
Ekbis | Kamis 25 Juli 2024, 11:42 WIB
(BabadNews) - Dugaan fraud di tubuh Badan Usaha Milik Negara (BUMN) PT Indofarma Tbk (INAF) Dan anak usahanya PT Indofarma Global Medika (IGM) selesai diaudit internal.Staf Khusus III Menteri BUMN Arya Mahendra Sinulingga, Rabu, 24 Juli 2024 menyampaikan, temuan Kasus dugaan korupsi di tubuh BUMN seperti Indofarma merupakan aksi bersih-bersih yang dilakukan Menteri BUMN Erick Thohir.Beberapa kasus seperti PT Asuransi Jiwasraya, PT Industri Kereta Api (INKA), PT Garuda Indonesia, hingga PT
Selengkapnya
Harganya Makin Naik, HET MinyaKita Bakal Direvisi jadi Rp15.700 per Liter
Ekbis | Rabu 24 Juli 2024, 15:42 WIB
PEKANBARU (BabadNews) - Harga minyak goreng kemasan MinyaKita yang disubsidi pemerintah dalam rangka meningkatkan daya beli masyarakat, ketika harga minyak goreng di pasaran meninggi, kini ikut mengalami kenaikan di Provinsi Riau, .Kabarnya, Kementerian Perdagangan (Kemendag) RI juga akan melakukan revisi terkait Harga Eceran Tertinggi (HET) MinyaKita, dari Rp14.000 per liter menjadi Rp15.700 per liter.Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi dan UKM (Disperindagkop) UKM Riau,
Selengkapnya
Kolaborasi dengan Cisco, Indosat Smart Internet Tawarkan Koneksi Cepat dan Cerdas
Ekbis | Senin 22 Juli 2024, 15:14 WIB
JAKARTA (BabadNews) - Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH), melalui divisi Indosat Business, telah meluncurkan solusi inovatif bernama Indosat Smart Internet.Kolaborasi ini dilakukan bersama Cisco untuk mempercepat transformasi digital dan mendukung pertumbuhan berbagai sektor bisnis di Indonesia.Indosat Smart Internet bertujuan untuk menyediakan layanan internet yang cepat, fleksibel, dan aman dalam satu platform terintegrasi.Indosat Smart Internet dirancang untuk memenuhi berbagai
Selengkapnya
Transaksi Digital Banking Naik 45 Persen, BSI Apresiasi Nasabah Lewat Hujan Rezeki BSI Mobile
Ekbis | Sabtu 20 Juli 2024, 13:02 WIB
PEKANBARU (BabadNews) - PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) terus berupaya meningkatkan inklusi syariah lewat transaksi digital, salah satunya melalui BSI Mobile.Per Juni 2024, BSI berhasil mencatatkan pertumbuhan signifikan transaksi BSI Mobile sebesar 45 persen secara tahunan (year on year/yoy).Direktur Utama BSI Hery Gunardi mengatakan bahwa hingga Juni 2024, jumlah pengguna BSI Mobile mencapai 7,1 juta pengguna dan mencatatkan jumlah transaksi sebesar 247,5 juta transaksi dengan volume
Selengkapnya
Rahn Emas Tumbuh, BRK Syariah Adakan Pelatihan dan Sertifikasi Penaksir Emas
Ekbis | Jumat 19 Juli 2024, 14:38 WIB
BATAM (BabadNews) - Setelah sukses melaksanakan Pelatihan dan Sertifikasi Penaksir Emas Batch I untuk wilayah Riau Daratan di Menara Dang Merdu BRK Syariah Pekanbaru, Bank Riau Kepri (BRK) Syariah kembali melaksanakan Pelatihan dan Sertifikasi Penaksir Emas Batch II untuk Wilayah Kepulauan Riau, bertempat di Nagoya Hill Hotel, Batam, Jumat, 19 Juli 2024.Pelatihan tersebut diikuti oleh 17 orang peserta yang terdiri dari Branch Manager, Pemimpin Cabang Pembantu, AO Konsumer dan Admin
Selengkapnya
QRIS Bakal Bisa Digunakan Jajan Sushi dan Toppoki di Negara Asalnya
Ekbis | Kamis 18 Juli 2024, 14:00 WIB
(BabadNews) - Masyarakat Indonesia akan bisa berbelanja dengan menggunakan Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) Korea Selatan, India, Jepang, dan Uni Emirat Arab (UAE).Hal ini dibenarkan oleh Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) Filianingsih Hendarta dalam konferensi pers hasil Rapat Dewan Gubernur (RDG) BI,Rabu, 17 Juli 2024.“Dalam waktu dekat, kita akan ada kesepakatan QRIS cross border dengan India, Korea Selatan, Jepang, dan UEA. Tunggu tanggal mainnya, nanti masyarakat bisa
Selengkapnya
Indosat Ajak Para Perempuan di Riau Untuk Berinovasi Kembangkan Bisnis dengan Teknologi
Ekbis | Rabu 17 Juli 2024, 09:27 WIB
PEKANBARU (BabadNews) - Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) mengajak para perempuan di Provinsi Riau untuk berinovasi melalui lokakarya kewirausahaan perempuan di bidang teknologi bertajuk SheHacks Innovate, sebagai bagian dari rangkaian kegiatan SheHacks 2024.Program yang untuk pertama kalinya diselenggarakan di Riau ini merupakan wujud dukungan Indosat kepada Pemerintah khususnya Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) Republik Indonesia dalam hal pemanfaatan
Selengkapnya
Impor RI dari Israel Naik 83 Persen dalam Setahun, Capai Rp 44,62 Miliar
Ekbis | Selasa 16 Juli 2024, 14:00 WIB
(BabadNews) - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat adanya kenaikan pada nilai impor produk asal Israel menjadi USD 2,76 juta per Juni 2024 atau setara Rp 44,62 miliar (kurs Rp 16.170 per USD).Nilai impor per Juni 2024 turun 53,7 persen dibandingkan bulan sebelumnya yang sebesar USD 5,97 juta. Sedangkan secara tahunan, nilai produk asal Israel ke Indonesia tumbuh signifikan 82,78 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu USD 1,51 juta."Untuk impor dari Israel kecil sekali dibandingkan
Selengkapnya
OJK Bakal Bikin Aturan Baru Pinjol, Masyarakat Bisa Pinjam hingga Rp 10 Miliar
Ekbis | Senin 15 Juli 2024, 10:54 WIB
(BabadNews) - Peraturan baru tengah dirancang Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yang mengatur perusahaan fintech peer to peer (P2P) lending atau pinjaman online (pinjol).Peraturan yang masih dalam rancangan ini memungkinkan masyarakat dapat melakukan pinjaman hingga Rp 10 miliar, dari batas sebelumnya yang hanya Rp 2 miliar.Kepala Eksekutif Pengawas Lembaga Pembiayaan, Perusahaan Modal Ventura, Lembaga Keuangan Mikro, dan Lembaga Jasa Keuangan Lainnya, Agusman, mengatakan saat ini Rancangan
Selengkapnya
|