Keunikan Masjid Seribu Tiang di Jambi, Tak Miliki Dinding dan Pintu
Religi | Selasa 05 Desember 2023, 14:48 WIB
Keunikan Masjid Seribu Tiang di Jambi, Tak Miliki Dinding dan Pintu(BABADNEWS)-Masjid Seribu Tiang dikenal sebagai aset kebanggaan Provinsi Jambi. Selain menjadi tempat ibadah umat Muslim, masjid ini juga dibuka untuk wisata religi.Arsitektur Masjid Seribu Tiang tergolong unik karena tidak memiliki dinding dan pintu. Penasaran seperti apa bentuk dan sejarah masjid terbesar di Jambi ini? Berikut rangkuman dari detikSumbagsel.Bentuk Masjid Seribu TiangMasjid Seribu Tiang merupakan sebutan untuk
Selengkapnya
|