www.babadnews.com
Otonomi | Pekanbaru | Rohil | Opini | Indeks
Riau Terpantau Satu Titik Panas, BMKG Ingatkan Potensi Karhutla
Sabtu, 13 September 2025 - 14:36:22 WIB
TERKAIT:
   
 

PEKANBARU (BabadNews)  - BMKG mendeteksi satu hotspot di Rokan Hilir, Riau, pada Jumat malam (12/9). Selain di Riau, total 14 titik panas terpantau di wilayah Sumatera, termasuk Sumut, Jambi, Sumbar, dan Sumsel.

"Riau terpantau 1 titik panas di Kabupaten Rohil," kata Anggun, Sabtu (13/9/2025).

Selain di Riau, provinsi lainnya di Sumatera juga terdapat titik panas, dimana Sumatera Utara sebanyak 7 titik dan Jambi 4 titik.

Kemudian Sumatera Barat dan Sumatera Selatan masing-masing terdapat 1 titik panas yang terpantau oleh BMKG.

"Total titik panas (hotspot) wilayah Sumatera 14 titik," tutupnya.




 
Berita Lainnya :
  • UAS Imbau Masyarakat Tenang, Klarifikasi Bahwa Gubernur Riau Hanya Dimintai Keterangan oleh KPK
  • 3 Bulan Dana Belum Turun, Kantor Lurah Sungai Mempura Gelap-Gelapan Tanpa Listrik
  • PSPS Pekanbaru Fokus Bangkit Hadapi Persiraja di Laga Penutup Putaran Pertama
  • Ubah Sampah Jadi Energi, Gubri Targetkan Riau Miliki Fasilitas PSEL Modern
  • LAN Kuansing Dukung Polda Riau Tertibkan PETI: Jaga Lingkungan dan Ketertiban Sosial
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
     
    TERPOPULER
    1 Serikat Pekerja Indonesia Laporkan Dugaan Mal-administrasi Pegawai Disnaker Provinsi Riau ke Omdusme
    2 Bertemu Ketua KNPI Pekanbaru 2011-2014, M Yasir Peroleh Banyak Pelajaran BerKNPI
    3 Dilantik Ade Fitra, M Yasir Sah Jabat Ketua PK KNPI Binawidya 2021-2024
    4 Kades Tarai BangunĀ Andra Maistar Lantik Ketua RT dan RW Serentak
    5 Kejagung Periksa Pejabat KLHK, Dugaan Korupsi Oleh Pengelolaan Lahan Hutan di Inhu
    6 Bukit Raya Raih Penghargaan Sebagai Kecamatan Terinovatif 1 Tahun 2020
    7 Tim Basket Putri SMA 1 Kampar Berhasil Melaju ke Babak Kedua, Usai Kalahkan SMA 1 Tandun
    8 Perbaikan Jalan di Kuansing Terus Digesa, Alat Berat Dikerahkan
    9 Hari Ini PLTA Koto Panjang Riau Akan Buka 3 Pintu Waduk Sekaligus
    10 Dibela PEKAT IB, Bupati Ahmad Yuzar Dinilai Tak Cacat Hukum, Sekda Justru Langgar Kode Etik ASN
     
    Otonomi | Pekanbaru | Rohil | Opini | Indeks
    Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan
    © 2020-2023 PT. BBMRiau Indo Pers