Menarik! Peta Politik Menuju Pemilihan Gubernur Riau November 2024
Politik | Sabtu 29 Juni 2024, 09:11 WIB
Ulasriau.com PEKANBARU - Peta politik menuju Pemilihan Gubernur Riau November 2024 mendatang semakin menarik untuk disimak.Belakangan, meski tak berseliweran mendaftar dalam proses penjaringan partai tingkat provinsi, nama Pj Gubernur Riau, SF Hariyanto terus berhembus sebagai salah satu kandidat yang bakal mendapatkan perahu partai untuk maju, salah satunya dari partai besar, PDI Perjuangan.Terkait isu tersebut, Bendahara DPD PDI Perjuangan Provinsi Riau, Ma'mun Solikhin mengatakan, memang
Selengkapnya
Pemko Pekanbaru Pastikan Anggaran Pilkada Disalurkan Sebelum 9 Juli
Politik | Jumat 28 Juni 2024, 19:32 WIB
babadnews.com PEKANBARU - Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru memastikan anggaran Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) tahun 2024 cair sebelum tenggat waktu yang diberikan Menteri Dalam Negeri (Mendagri).Sesuai arahan Mendagri Tito Karnavian, bahwa setiap Pemerintah Daerah diminta untuk menyalurkan anggaran Pilkada sebelum tanggal 9 Juli 2024 mendatang. Jika Pemda tidak menyalurkan anggaran tersebut kepada KPU, Bawaslu, TNI dan Polri, maka Kemendagri akan turun tim ke daerah.Terkait hal itu,
Selengkapnya
Kasus Dana UKW BUMN Selesai, Sekjen PWI dan Sejumlah Pengurus Mundur
Politik | Jumat 28 Juni 2024, 10:54 WIB
JAKARTA BabadNews - Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia ( PWI ) Hendry Ch Bangun akhirnya menuntaskan pelaksanaan sanksi dan rekomendasi Dewan Kehormatan ( DK ) berkenaan dengan dugaan penyalahgunaan dana sponsorship Forum Humas BUMN untuk penyelenggaraan Uji Kompetensi Wartawan ( UKW ) yang diselenggarakan oleh PWI.
"Semua sanksi dan rekomendasi telah kami terima dan laksanakan sebagai bentuk kepatuhan kepada keputusan DK", kata Hendry didampingi
Selengkapnya
Usung Syamsuar, Golkar Targetkan Menang Pilkada 60 Persen di Riau dan Nasional
Politik | Kamis 27 Juni 2024, 19:30 WIB
babadnews.com PEKANBARU - Partai Golkar bergerak cepat dan telah menjagokan Ketua DPD Golkar Riau Syamsuar, sebagai Calon Gubernur Riau di panggung Pemilihan Gubernur Riau (Pilgubri) 2024. Wakil Ketua Umum Korbid Pemenangan Pemilu DPP Partai Golkar Ahmad Doli Kurnia Tandjung, mengatakan, Golkar pun telah menghitung target kemenangan Pilkada. Tak tanggung-tanggung. Target yang ditetapkan adalah kemenangan 60 persen, baik secara nasional maupun di provinsi."Kita sudah menargetkan secara nasional
Selengkapnya
Muflihun Masuk Kandidat Terkuat yang Akan Jadi Calon Walko Pekanbaru
Politik | Kamis 27 Juni 2024, 09:15 WIB
PEKANBARU (BabadNews) - Mantan Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru Muflihun, masuk dalam salah satu kandidat terkuat yang akan menjadi Calon Walikota Pekanbaru periode 2024-2029. Hal itu ditunjukkan dari berbagai hasil survei yang dilakukan oleh lembaga survei tentang calon walikota Pekanbaru.
Salah satunya Indonesia Economy and Election Consultants (INDECS Research Center) yang baru saja merilis survei tentang pandangan dan preferensi politik masyarakat Kota Pekanbaru, menjelang
Selengkapnya
Ketua DPD Golkar Kampar Repol Hadiri Undangan DPW PKS Riau
Politik | Rabu 26 Juni 2024, 08:58 WIB
BANGKINANG (BabadNews) - Ketua DPD Partai Golongan Karya (Golkar) Kabupaten Kampar Repol SAg MIP menghadiri undangan Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Provinsi Riau di Jalan Soekarno-Hatta Nomor 24, Kota Pekanbaru, Senin (24/6/2025).Dalam kesempatan ini, Repol yang pada Pemilu 2024 lalu meraih suara tertinggi sebagai DPRD Provinsi Riau ini menyampaikan bahwa untuk merubah Kampar harus di eksekutif."Saya sudah 20 tahun di DPRD Kampar, kita lihat hari ini Kampar
Selengkapnya
PKS Usung Anies-Sohibul di Pilkada Jakarta 2024
Politik | Selasa 25 Juni 2024, 17:30 WIB
babadnews.com JAKARTA - Partai Keadilan Sejahtera (PKS) memutuskan mengusung Anies Baswedan dan Sohibul Iman sebagai pasangan calon gubernur dan wakil gubernur pada pemilihan kepala daerah (pilkada) Jakarta 2024.Dikutip dari Tribunnews com, Presiden PKS Ahmad Syaikhu mengumumkan keputusan PKS menduetkan Anies-Sohibul tersebut tersebuh saat memberikan sambutan acara Sekolah Kepemimpinan Partai (SKP) DPP PKS sebagai pembekalan kepada seluruh Calon Anggota Dewan Terpilih DPR RI dan DPRD Provinsi
Selengkapnya
Deretan Nama yang Disebut Masuk Bursa Calon Gubernur Riau di Pilkada 2024
Politik | Senin 24 Juni 2024, 20:30 WIB
babadnews.com PEKANBARU - Nama-nama Calon Gubernur Provinsi Riau yang masih terus bergerak mencari peluang untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024.Nama-nama calon gubernur tersebut mencakup beberapa tokoh dengan berbagai latar belakang, seperti politikus, militer, dan lain sebagainya. Beberapa diantaranya sudah menyatakan komitmen kepada partai-partai yang dilamar, namun beberapa lainnya masih dalam isu semata.Berdasarkan rangkuman berbagai sumber, berikut nama-nama Calon gubernur
Selengkapnya
Pj Wako Pekanbaru Tegaskan ASN Jaga Netralitas Jelang Pilkada
Politik | Senin 24 Juni 2024, 16:50 WIB
babadnews.com PEKANBARU - Jelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024, Penjabat (Pj) Wali Kota Pekanbaru, Risnandar Mahiwa, menegaskan kepada Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk menjaga independensi dan netralitas.Imbauan terkait netralitas pegawai kembali ia tegaskan dalam sambutan saat upacara peringatan Hari Jadi ke-240 Kota Pekanbaru di halaman Komplek Perkantoran Tenayan Raya, Minggu 23 Juni 2024.Risnandar memaparkan, pada 27 Juli 2021 Presiden Joko Widodo meluncurkan core values
Selengkapnya
DPP PDIP Bebaskan Kader Dukung Kandidat Manapun Selagi SK Belum Keluar
Politik | Sabtu 22 Juni 2024, 13:14 WIB
PEKANBARU (BabadNews) - Proses penjaringan calon kepala daerah di PDIP Riau untuk Pilkada Serentak 2024 telah memasuki tahap wawancara. Dewan Pimpinan Pusat (DPP) membebaskan kader mendukung kandidat manapun selagi surat keputusan (SK) belum keluar.Sekretaris DPD PDI-P Riau Kaderismanto menjelaskan, tahapan wawancara ini mencakup semua calon gubernur, bupati, dan walikota di seluruh Riau. Selain wawancara, PDIP juga sedang melakukan survei untuk menilai para calon."Dalam waktu dekat ini hasil
Selengkapnya
Tak Diakui Pengurus Harian dan Majelis, Syamsurizal : Saya Masih Ketua DPW
Politik | Jumat 21 Juni 2024, 11:13 WIB
PEKANBARU (BabadNews) - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Provinsi Riau Syamsurizal tak dianggap oleh sebagian pengurus harian dan majelis. Bahkan, kantor DPW PPP disegel oleh kader yang berseberangan dengan Anggota DPR RI itu.Ketua DPW PPP Riau Syamsurizal mengatakan, tidak ada hak bagi para pengurus DPW hingga majelis untuk menurunkannya dari jabatan ketua DPW, karena yang berhak adalah Dewan Pimpinan Cabang (DPC) se-Riau."Saya tegaskan, bahwa saya masih
Selengkapnya
Syamsurizal Disarankan Mundur Teratur dari Kursi Ketua PPP Riau
Politik | Jumat 21 Juni 2024, 08:58 WIB
PEKANBARU (BabadNews) - Kisruh yang terjadi di tubuh internal PPP juga memantik sorotan dari para kader yang sudah tak berseragam partai kakbah tersebut.Mantan Ketua Majelis Pakar PPP Meranti, Bachtiar Hadrah, yang kini aktif di DPD Partai Ummat Meranti memberikan tanggapan terkait desakan mundur terhadap Syamsurizal, Ketua DPW PPP Riau.Menurut Bachtiar, langkah mundur adalah pilihan terbaik bagi Syamsurizal demi menjaga keharmonisan dan kredibilitas partai.Bachtiar menyatakan bahwa
Selengkapnya
Baleho Bacalon Kepala Daerah Bertebaran, Ini Kata Ketua Bawaslu Riau
Politik | Kamis 20 Juni 2024, 17:40 WIB
babadnews.com PEKANBARU – Menjelang helat Pilkada serentak 2024 wajah kota-kota di Riau dihiasi oleh baleho para tokoh yang berniat maju sebagai gubernur, wakil gubernur, bupati, wakil bupati dan Walikota, wakil walikota.Menanggapi hal ini ketua Bawaslu Riau Alnofrizal mengatakan terpampangnya baleho para calon kepala daerah tersebut syah-syah saja dan tidak melanggar aturan tahapan Pilkada serentak belum menetapkan para calon kepala daerah."Bawaslu bekerja sesuai dengan aturan karena
Selengkapnya
Kantor PPP Riau Disegel Sejumlah Pengurus Inti dan Tokoh Senior
Politik | Kamis 20 Juni 2024, 13:38 WIB
PEKANBARU (BabadNews) - Sejumlah pengurus harian dan kader serta perwakilan badan Otonom menyegel kantor Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Riau, Kamis (20/6/2024).Penyegelan dilakukan usai mereka menyampaikan hasil pleno berupa mosi tidak percaya atau tidak mengakui kepemimpinan Syamsurizal sebagai ketua di Riau.Para pengurus inti serta kader senior PPP Riau terlihat langsung melakukan penyegelan dan pembentangan spanduk "Syamsurizal tidak lagi ketua DPW PPP Riau"
Selengkapnya
Sejumlah Pengurus PPP Riau Tak Akui Kepemimpinan Syamsurizal
Politik | Kamis 20 Juni 2024, 10:55 WIB
PEKANBARU (BabadNews) - Riak di tubuh Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Riau terus berlanjut dan memanas. Sejumlah Pengurus Harian dan pimpinan majelis PPP Riau menyatakan sikap tidak mengakui kepemimpinan Syamsurizal.Sebelumnya mereka telah melakukan rapat pengurus DPW tanpa Syamsurizal. Rapat tersebut dihadiri oleh 24 orang dari pengurus harian DPW dan unsur pimpinan majelis, dan dipimpin oleh Agus Salim, Dedi Putra, dan Husaimi Hamidi.Ketua Majelis Syariah PPP
Selengkapnya
|