Houthi Terus Serang Kapal Induk AS, Tanpa Henti
Internasional | Rabu 20 Maret 2024, 08:46 WIB
(BABADNEWS) - Bukan hanya kapal dagang yang menjadi sasaran serangan rudal dan drone oleh kelompok Houthi di Laut Merah.Kelompok tempur kapal induk Amerika Serikat (AS) yang berusaha melindungi kapal-kapal dagang juga terus-menerus mendapat serangan.BBC, yang kru-nya mengunjungi kapal induk USS Dwight D Eisenhower sejak memulai misi di Laut Merah pada bulan November lalu, melaporkan betapa intens-nya pertempuran tersebut.“Ini adalah hal yang mematikan,” kata Kapten Dave Wroe, yang
Selengkapnya
Dukungan Militer AS untuk Israel Mulai Kendor
Internasional | Selasa 19 Maret 2024, 10:03 WIB
(BABADNEWS) - Bantuan militer Amerika Serikat mulai berkurang untuk Israel. Hal itu diungkap Arab News, merujuk pada kesaksian seorang pejabat militer Israel yang tidak ingin disebutkan namanya pada Senin (18/3).Pejabat itu mengungkap bahwa setiap tahunnya Israel menerima sekitar 3,8 miliar dolar AS bantuan militer dari AS dan pengiriman senjatanya semakin masif dan cepat sejak perang dengan Hamas meletus 7 Oktober lalu.Kendati demikian, belakangan pengiriman senjata dari Washington ke Tel Aviv
Selengkapnya
Israel Lancarkan Serangan Semalaman di RS Al-Shifa Gaza, Tank Mengepung dan Penuh Kepanikan
Internasional | Selasa 19 Maret 2024, 08:40 WIB
GAZA (BABADNEWS) - Pasukan Israel telah melancarkan serangan semalaman di rumah sakit (RS) al-Shifa di Gaza, dengan laporan adanya tank dan tembakan keras di fasilitas tersebut.Seorang juru bicara Pasukan Pertahanan Israel (IDF) mengatakan Israel sedang melakukan operasi presisi tinggi di area terbatas di rumah sakit tersebut.IDF mengatakan anggota senior Hamas telah berkumpul kembali di dalam rumah sakit dan menggunakannya untuk melancarkan serangan.Saksi mata menggambarkan keadaan panik di
Selengkapnya
Sesumbar Donald Trump: Jika Saya Tak Menang dalam Pilpres 2024, Demokrasi AS Terancam
Internasional | Senin 18 Maret 2024, 09:00 WIB
(BABADNEWS) - Donald Trump mengatakan pada Sabtu (16/3/2024) jika dia gagal memenangkan pemilihan presiden pada November, hal itu berarti kemungkinan berakhirnya demokrasi Amerika Serikat (AS).Calon presiden dari Partai Republik itu mengungkapkan hal itu di hadapan para pendukungnya di Ohio. Trump menyampaikan pernyataan itu setelah mengulangi klaim yang tidak berdasar bahwa kekalahan dalam Pemilu 2020 dari Presiden Partai Demokrat Joe Biden disebabkan oleh kecurangan.Dalam pidato yang
Selengkapnya
Vladimir Putin Menangkan Pilpres Rusia dengan 87,97 Persen Suara
Internasional | Senin 18 Maret 2024, 08:52 WIB
MOSKOW (BABADNEWS) - Petahana Presiden Rusia Vladimir Putin telah memenangkan pemilihan presiden (pilpres) Rusia dengan 87,97 persen suara. Data ini berdasarkan hasil resmi pertama yang ditunjukkan pada Ahad (17/3/2024) setelah pemungutan suara ditutup.Angka perolehan ini semakin memperkuat cengkeramannya pada kekuasaan meskipun ribuan penentangnya melakukan protes siang hari di tempat pemungutan suara dan Amerika Serikat (AS) mengatakan pemilu tersebut tidak bebas dan tidak adil.Hasil awal ini
Selengkapnya
Rusia Klaim 10 WNI Jadi Tentara Bayaran Ukraina, 4 Tewas
Internasional | Sabtu 16 Maret 2024, 11:49 WIB
(BABADNEWS) - Kementerian Pertahanan Rusia merilis data jumlah "tentara bayaran asing" yang tewas saat berperang untuk Ukraina sejak Februari 2022 - termasuk warga negara Indonesia.Data itu menyebut sedikitnya 13.387 "tentara bayaran" telah bertolak ke Ukraina untuk bertempur demi Kyiv. Dari jumlah itu, sebanyak 5.962 di antara mereka dikonfirmasi telah tewas dibunuh.Rusia mengeklaim Polandia merupakan negara dengan jumlah "tentara bayaran" terbesar, yaitu 2.960 orang. Lebih dari separuhnya,
Selengkapnya
Uni Eropa Kecam Paus Fransiskus karena Serukan Ukraina Kibarkan Bendera Putih
Internasional | Sabtu 16 Maret 2024, 09:04 WIB
BRUSSELS (BABADNEWS) - Uni Eropa (UE) mengecam pernyataan Paus Fransiskus yang menyerukan Ukraina untuk berani mengibarkan bendera putih dan bernegosiasi dengan Rusia untuk mengakhiri perang.Pernyataan pemimpin Vatikan itu dipandang Kyiv dan sekutu Barat-nya sebagai seruan untuk menyerah.Kecaman dari UE disampaikan kepala kebijakan luar negeri blok tersebut, Josep Borrell. Menurutnya, pernyataan Paus Fransiskus adalah tindakan yang tidak pantas dan tidak tepat waktu.Kecaman Borrell muncul
Selengkapnya
Houthi Kembangkan Rudal Hipersonik untuk Lawan Israel dan Sekutu
Internasional | Jumat 15 Maret 2024, 13:56 WIB
(BABADNEWS) - Kelompok militer Houthi Yaman mengklaim telah berhasil melakukan uji coba rudal hipersonik pada Kamis (14/3).Mengutip Sputnik, rudal itu berbahan bakar padat dan berhasil mencapai kecepatan hingga Mach 8 atau 6.200 mil per jam.Dikatakan bahwa Houthi berencana menggunakan rudal hipersonik untuk melanjutkan serangan terhadap kapal-kapal komersial milik Israel dan sekutu."Yaman berencana untuk mulai memproduksinya untuk digunakan dalam serangan di Laut Merah dan Laut Arab serta Teluk
Selengkapnya
Lebih dari 2.000 Staf Medis di Gaza Utara Membutuhkan Makanan
Internasional | Kamis 14 Maret 2024, 09:07 WIB
GAZA (BABADNEWS) - Lebih dari 2.000 staf medis yang bekerja di sejumlah rumah sakit di Gaza utara sangat membutuhkan makanan.“Staf memulai Ramadan tanpa sahur atau berbuka puasa,” ungkap Kementerian Kesehatan Gaza.“Kami menuntut lembaga-lembaga internasional dan bantuan menyediakan makanan untuk rumah sakit di Gaza utara,” papar pernyataan itu.Kementerian memperingatkan, “Kelaparan akan melanda seluruh penduduk Gaza utara. Bantuan yang diberikan terlalu sedikit.
Selengkapnya
Muslim yang Beli Kurma Hati-hati ada Beberapa dari Israel, MUI Haramkan Kurma Israel
Internasional | Rabu 13 Maret 2024, 09:14 WIB
JAKARTA (BABADNEWS) - Muslim yang mau beli kurma perlu hati-hati karena ada beberapa yang berasal dari Israel. Ini daftar merek dan cara mengeceknya.Menghindari kurma asal Israel penting dilakukan muslim sebab Majelis Ulama Indonesia (MUI) MUI baru saja menegaskan bahwa kurma Israel bersifat haram.Ketua MUI Bidang Hubungan Luar Negeri dan Kerja Internasional Sudarmoto meminta umat Islam di Indonesia agar tidak membeli kurma Israel. "Kalau ada kurma Israel, jangan dibeli," ujarnya di kantor MUI,
Selengkapnya
Hacker Kripto Curi USD 360,83 Juta Sepanjang Februari 2024
Internasional | Kamis 07 Maret 2024, 08:47 WIB
(BABADNEWS) - Hacker atau peretas kripto mendapatkan untung sepanjang Februari 2024. Peretas kripto telah mencuri USD 360,83 juta atau sekitar Rp 5,66 triliun (asumsi kurs dolar Amerika Serikat terhadap rupiah di kisaran 15.698).Dikutip dari bitcoin.com, ditulis Kamis (7/3/2024), pencurian kripto itu terjadi dari 21 serangan selama Februari 2024, dan hampir melonjak dua kali lipat dari pencurian Januari. Hal itu berdasarkan laporan Peckshield, perusahaan keamanan dan audit kripto dan
Selengkapnya
600 Staf Google Tandatangani Surat Batalkan Sponsor Mind The Tech, Konferensi Promosikan Israel
Internasional | Rabu 06 Maret 2024, 08:44 WIB
(BABADNEWS) - Lebih dari 600 staf Google menandatangani surat untuk membatalkan sponsor di Mind the Tech, konferensi tahunan yang mempromosikan industri Israel. Konferensi itu berlangsung pekan ini di New York.Konferensi tersebut berlangsung dua hari, dimulai pada Senin (4/3/2024) dengan serangkaian seminar yang berfokus pada industri dan diakhiri pada Selasa (5/3/2024) malam."Mohon menarik diri dari Mind the Tech, menyampaikan permintaan maaf, dan mendukung Googlers (staf lama di Google) serta
Selengkapnya
Pemilik Media Sosial X Elon Musk Digugat Mantan Eksekutif Twitter
Internasional | Selasa 05 Maret 2024, 14:19 WIB
(TABLOIDRAKYAT) - Masalah hukum kembali menjerat pemilik media sosial X Elon Musk yang digugat sekelompok mantan eksekutif Twitter, termasuk mantan CEO Parag Agrawal atas tunjangan pesangon senilai jutaan dolar yang belum dibayarkan.Klaim tersebut berasal dari keadaan kacau seputar pengambilalihan Twitter oleh Musk pada Oktober 2022.Ketika Musk mengambil alih perusahaan, langkah pertama yang diambilnya adalah memecat Agrawal, CFO Ned Segal, kepala bagian hukum Vijaya Gadde dan penasihat
Selengkapnya
Uni Eropa: Senjata Kami untuk Ukraina Tidak Gratis!
Internasional | Selasa 05 Maret 2024, 08:46 WIB
BRUSSELS (BABADNEWS) - Ukraina seharusnya tidak mengharapkan Uni Eropa (UE) untuk memasok 1 juta peluru artileri secara gratis. Demikian disampaikan komisioner pasar dalam negeri blok tersebut, Thierry Breton.Pernyataan itu sebagai respons atas keluhan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky yang mengatakan blok Eropa itu gagal memenuhi janjinya kepada Kyiv. Senjata tersebut dibutuhkan Kyiv untuk melawan invasi Moskow yang telah memasuki tahun ketiga.Zelensky sebelumnya mengeluh bahwa UE gagal
Selengkapnya
Krisis Pangan, Keluarga di Gaza Terpaksa Konsumsi Kaktus Mentah
Internasional | Senin 04 Maret 2024, 11:43 WIB
GAZA (BABADNEWS) – Kondisi Gaza yang semakin memprihatinkan akibat boikot akses bantuan kemanusian yang dilakukan militer Israel, memaksa para pengungsi harus putar otak mencari bahan pangan pengganti demi bisa bertahan hidup.Seperti Marwan al-Awadeya dan keluarganya asal Gaza Utara yang terpaksa memakan kaktus jenis pir berduri untuk mengusir rasa lapar, di tengah ancaman krisis pangan.Tanaman yang tumbuh subur di wilayah Mediterania ini biasa dikonsumsi oleh hewan-hewan liar, namun demi
Selengkapnya
|