www.babadnews.com
Otonomi | Pekanbaru | Rohil | Opini | Indeks
Pj Wako Pekanbaru Kembali Ingatkan Warga Tolak Politik Uang


Politik | Selasa 13 Februari 2024, 15:46 WIB

PEKANBARU (BABADNEWS) - Menjelang hari pencoblosan Pemilu 2024, Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru Muflihun, kembali mengingatkan warga agar menolak money politic atau politik uang. Pasalnya, politik uang ini sangat rawan terjadi menjelang pencoblosan dilakukan.Pemilihan presiden dan wakil presiden, serta pemilihan wakil rakyat di DPR dan DPD akan dilakukan Rabu 14 Februari besok. Untuk itu, dirinya mengajak warga agar cerdas berpolitik dan mengenali calon pilihan masing-masing.Arsyadjuliandi

Selengkapnya

Indopol Survei Rilis Elektabilitas Partai Politik untuk DPRD Provinsi Riau Dapil 2 Kampar


Politik | Sabtu 10 Februari 2024, 09:44 WIB

PEKANBARU (BABADNEWS) - Indonesia Political Survey & Consulting (Indopol Survey) merilis elektabilitas partai politik untuk DPRD Provinsi Riau di Daerah Pemilihan (Dapil) Riau 2 (Kabupaten Kampar). Hasilnya Partai Gerindra melesat pada posisi teratas dengan elektabiitas sebesar 22.3 persen.Namun demikian, jumlah responden yang belum menentukan pilihan atau tidak menjawab dalam survei tersebut masih berada di angka 26.3 persen.Andi RachmanDirektur Eksekutif Indopol Survey Ratno Sulistiyanto

Selengkapnya

Kelmi Amri Optimis Raih 10 Kursi di DPRD Rohul Pemilu 2024


Politik | Selasa 06 Februari 2024, 14:28 WIB

ROHUL (BABADNEWS) - Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrat Rokan Hulu, Kelmi Amri menargetkan Demokrat bisa meraih maksimal 10 kursi di DPRD Rohul di Pemilu 2024. Kelmi yang juga anggota DPRD Riau ini mengaku optimis hal itu bisa tercapai, mengingat intensnya Demokrat di Rohul untuk terus bersama masyarakat. "Kita targetkan 9 sampai 10 kursi di DPRD Rokan Hulu. Insya allah tercapai," ujar Kelmi Amri kepada CAKAPLAH.com, Selasa (6/2/2024). Kelmi mengatakan, jika capaian tersebut

Selengkapnya

Deklarasi Prabowo-Gibran dari Berbagai Elemen Terus Bergulir, Makin Kencang di Riau


Politik | Senin 05 Februari 2024, 09:36 WIB

PEKANBARU (BABADNEWS) - Pergerakan pemenangan Paslon Capres-Cawapres nomor 02 Prabowo-Gibran di Provinsi Riau terus menunjukkan tren yang positif dari hari ke hari menjelang 14 Februari mendatang.Secara marathon Dewan Pembina Tim Kampanye Daerah (TKD) 02 Riau Rusli Zainal, Tokoh Masyarakat Riau yang juga Bupati Pelalawan pada massanya Azmun Jaafar, dan Tokoh Muda Golkar Ridho Ikhsan SE, menghadiri tiga deklarasi  berbeda dalam satu hari guna menjemput kemenangan Prabowo-Gibran dengan

Selengkapnya

Ini Bocoran Caleg Soal Besaran Dana Kampanye, Ada yang Habis Rp2 Miliar dan Tandem Agar Lebih Hemat


Politik | Sabtu 03 Februari 2024, 14:12 WIB

PEKANBARU (BABADNEWS) - Berapa 'modal' yang harus dikeluarkan para calon legislatif (caleg) masih menjadi pembicaraan hangat.Terlebih sejak viralnya seorang caleg di Bondowoso yang sampai rela melelang ginjalnya demi membiayai kampanye.Masyarakat pun bertanya-tanya, apa benar jika ingin menjadi caleg harus memiliki uang banyak hingga miliaran rupiah terlebih dahulu seiring dengan strategi di lapangan agar meraih dukungan masyarakat?Menurut salah satu caleg yang kini masih berstatus anggota DPRD

Selengkapnya

Inflasi Riau Bulan Januari 2,35 Persen, Beras hingga Emas jadi Pemicu


Politik | Jumat 02 Februari 2024, 13:29 WIB

PEKANBARU (BABADNEWS) - Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Riau mencatat, selama bulan Januari 2024 terjadi inflasi year on year (yoy) Provinsi Riau sebesar 2,35 persen. Angka tersebut diiringi dengan Indeks Harga Konsumen (IHK) sebesar 105,78.Kepala BPS Provinsi Riau, Asep Riyadi mengatakan bahwa inflasi tertinggi terjadi di Kabupaten Kampar sebesar 3,89 persen dengan IHK sebesar 107,74 dan terendah terjadi di Tembilahan sebesar 1,55 persen dengan IHK sebesar 103,72. Tingkat inflasi month to

Selengkapnya

Masuk Kerja di 14 Februari saat Pemilu 2024 Dihitung Lembur


Politik | Jumat 02 Februari 2024, 11:21 WIB

JAKARTA (BABADNEWS) - Kementerian Ketenagakerjaan menyatakan untuk para pengusaha agar meliburkan para pekerja/buruh saat Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 mendatang. Hal ini diatur dalam Surat Edaran Nomor 1 Tahun 2024 mengenai Hari Libur Bagi Pekerja/Butuh pada Hari Pemilu 14 Februari.Sementara itu, jika pekerja/buruh tidak mendapatkan libur di hari Pemilu tanggal 14 Februari pekerja berhak mendapatkan upah lembur."Sudah ada Surat Edaran dari Menteri Ketenagakerjaan (terkait ketentuan kerja saat

Selengkapnya

PKB Riau Optimis Raih Total 70 Kursi di Seluruh Kabupaten/Kota


Politik | Kamis 01 Februari 2024, 20:08 WIB

babadnews.com PEKANBARU - Mendekati hari pemungutan suara yang jatuh pada 14 Februari 2024 nanti, Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) mengaku tetap optimis dengan target perolehan kursi mereka.Hal itu disampaikan oleh Ketua Dewan Pengurus Wilayah (DPW) PKB Riau, Abdul Wahid."Caleg-caleg kita di setiap tingkatan terus melakukan pendekatan ke masyarakat. Kita masih on the track, semakin optimis kita untuk mencapai target," kata dia, Kamis (1/2/2024).Lebih lanjut, Wahid menambahkan, PKB pasang target

Selengkapnya

Bawaslu Hadiri Apel Pengamanan Pemilu 2024, Danrem 031 Wirabima Ingatkan Prajurit Bantu Bawaslu dan


Politik | Kamis 01 Februari 2024, 14:58 WIB

PEKANBARU (BABADNEWS) - Badan Pengawasan Pemilu (Bawaslu) Riau menghadiri Apel Gelar Pengamanan Pemilu 2024 di halaman Makorem 031 Wirabima di Pekanbaru, Kamis (01/02/2024). Apel dipimpin langsung oleh Danrem 031 Wirabima Brigjen TNI Dany Rakca Andalasawan.Kepada media, Ketua Bawaslu Riau Alnofrizal mengapresiasi kegiatan apel tersebut. "Kita apresiasi kegiatan tersebut apalagi Danrem 031 Wirabima memberikan arahan terkait Pemilu yang sejuk kepada pasukan apel," kata Alnofrizal.Dijelaskan

Selengkapnya

Ini Respon Caleg PSI, Spanduk Disemprot Cat Tertulis PKI dan MK


Politik | Kamis 01 Februari 2024, 13:52 WIB

PEKANBARU (BABADNEWS) - Spanduk Caleg di Kota Pekanbaru menjadi sasaran vandalisme dan perusakan orang tak dikenal (OTK).Seperti yang dialami Kevin, Caleg DPR RI yang spanduknya disemprot cat tertulis PKI dan MK.Pantauan halloriau.com, Alat Peraga Kampanye (APK) yang jadi korban vandalisme itu ada disejumlah titik, Kamis (1/2/2024). Salah satunya di simpang SPBU Senapelan, spanduk Kevin Caleg DPR RI Dapil Riau 1 itu dicoret oleh OTK.Tidak jelas motif aksi vandalisme tersebut."Banyak sekali

Selengkapnya

Polda Riau Selidiki Kasus Dugaan Penipuan Aplikasi APK PPS Pemilu 2024


Politik | Kamis 01 Februari 2024, 12:03 WIB

PEKANBARU (BABADNEWS) - Subdit V Reserse Kriminal Khusus (Reskrimsus) Polda Riau menyelidiki kasus dugaan penipuan modus kejahatan file APK lewat WhatsApp dan media sosial yang mengatasnamakan Panitia Pemungutan Suara (PPS) Pemilu 2024.Kasubdit V Siber Reskrimsus Polda Riau Kompol Fajri mengatakan, modus penipuan ini serupa penipuan APK Pemilu dengan file APK kiriman undangan yang marak beberapa waktu lalu."Kita sedang menyelidiki modus penipuan file APK PPS Pemilu ini. Modus kejahatan pesan

Selengkapnya

Hasil Survei Dapil Riau II Elektabilitas Yulisman Tertinggi, Demokrat Diprediksi Kehilangan Kursi


Politik | Kamis 01 Februari 2024, 10:34 WIB

Pekanbaru (BABADNEWS) - Lembaga Independen Survei Indonesia (ISI) resmi merilis hasil penelitian Calon Legislatif (Caleg) Potensial DPR RI Terpilih periode 2024-2029 pada Pemilu dan Pileg 2024 dari Dapil Riau II. Penelitian dilakukan sepanjang periode 3-20 Januari 2024 dengan sampel 1200 responden yang tersebar acak di Kab. Kampar, Kab. Pelalawan, Kab. Indragiri Hulu, Kab. Kuantan Singingi dan Kab. Indragiri Hilir."Survei kita lakukan dengan metode Random Sampling di 5 Kabupaten wilayah Dapil

Selengkapnya

Mengenal Metode Sainte Lague dalam Penghitungan Kursi Parpol di DPR dan DPRD


Politik | Kamis 01 Februari 2024, 09:19 WIB

  PEKANBARU (BABADNEWS) - Hari pencoblosan pada Pemilu 2024 tanggal 14 Februari hanya tinggal hitungan hari. Penghitungan suara menjadi yang ditunggu-tunggu para caleg, partai politik maupun tim suksesnya. Pada pemilu 2024 mendatang penentuan perolehan jumlah kursi di legislatif baik di tingkat DPR RI, DPRD provinsi maupun DPRD kabupaten/kota, menggunakan metode Sainte Lague. Teknik ini sudah digunakan pada pemilu 2019 lalu. Metode Sainte Lague diperkenalkan oleh ahli matematika

Selengkapnya

Peduli Gizi Anak Bangsa, Warga Pekanbaru Riau Doakan Indonesia Dipimpin Prabowo - Gibran


Politik | Rabu 31 Januari 2024, 20:47 WIB

babadnews.com PEKANBARU – Masyarakat di Kecamatan Marpoyan Damai dan Kecamatan Payung Sekaki, Kota Pekanbaru, Provinsi Riau mendoakan dan mendukung Paslon Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka menang Pilpres 2024 hanya dalam sekali putaran.Dukungan itu disampaikan warga saat berlangsungnya kegiatan sosialisasi Pilpres sekali putaran dan pembagian susu UHT gratis serta paket merchandise oleh tim relawan Gerakan Sekali Putaran (GSP) Provinsi Riau, Rabu (31/01/2024)"Warga senang karena

Selengkapnya

Larangan Bawa Smartphone ke TPS, Begini Kata KPU Riau


Politik | Selasa 30 Januari 2024, 14:28 WIB

PEKANBARU (BABADNEWS) - Pemilih dalam Pemilu 2024 dilarang membawa Smartphone atau telepon genggam dan alat perekam ke dalam bilik suara di Tempat Pemungutan Suara (TPS). Larangan tersebut demi mencegahnya transaksi jual beli suara ataupun money politik dalam Pemilu 2024.Larangan itu terdapat dalam Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU), Nomor 25 Tahun 2023, Pasal 25 Ayat 1 (e) yaitu mengingatkan dan melarang pemilih membawa telepon genggam dan/atau alat perekam gambar lainnya ke bilik suara.

Selengkapnya

 
 
 
 
 
TERPOPULER
1 Serikat Pekerja Indonesia Laporkan Dugaan Mal-administrasi Pegawai Disnaker Provinsi Riau ke Omdusme
2 Bertemu Ketua KNPI Pekanbaru 2011-2014, M Yasir Peroleh Banyak Pelajaran BerKNPI
3 Dilantik Ade Fitra, M Yasir Sah Jabat Ketua PK KNPI Binawidya 2021-2024
4 Kades Tarai BangunĀ Andra Maistar Lantik Ketua RT dan RW Serentak
5 Kejagung Periksa Pejabat KLHK, Dugaan Korupsi Oleh Pengelolaan Lahan Hutan di Inhu
6 Bukit Raya Raih Penghargaan Sebagai Kecamatan Terinovatif 1 Tahun 2020
7 Tim Basket Putri SMA 1 Kampar Berhasil Melaju ke Babak Kedua, Usai Kalahkan SMA 1 Tandun
8 Perbaikan Jalan di Kuansing Terus Digesa, Alat Berat Dikerahkan
9 Dibela PEKAT IB, Bupati Ahmad Yuzar Dinilai Tak Cacat Hukum, Sekda Justru Langgar Kode Etik ASN
10 Hari Ini PLTA Koto Panjang Riau Akan Buka 3 Pintu Waduk Sekaligus
 
Otonomi | Pekanbaru | Rohil | Opini | Indeks
Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan
© 2020-2023 PT. BBMRiau Indo Pers