www.babadnews.com
Otonomi | Pekanbaru | Rohil | Opini | Indeks
Penyakit Pernapasan Habiskan Dana BPJS Rp13 Triliun pada 2023


Lifestyle | Selasa 16 Juli 2024, 14:31 WIB

(BabadNews) - Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) mencatat penyakit pernapasan masuk ke dalam 10 besar biaya pengobatan tertinggi yang dicakup oleh BPJS Kesehatan pada 2023.Asisten Deputi Bidang Manajemen Utilisasi BPJS Kesehatan Adian Fitria mengatakan, biaya tersebut mencakup rawat inap maupun jalan."Untuk rawat jalan penyakit pernapasan ada 1,1 juta kasus. Total pembiayaannya Rp431 miliar. Untuk rawat inap cukup tinggi pada kasus pernapasan, yaitu Rp13,3 triliun untuk 1,7 juta kasus di

Selengkapnya

Ilmuwan Temukan Gua di Bulan untuk Tempat Tinggal Astronaut


Lifestyle | Selasa 16 Juli 2024, 09:40 WIB

(BabadNews) - Para ilmuwan telah mengonfirmasi sebuah gua di bulan, tidak jauh dari tempat astronaut AS Neil Armstrong dan Buzz Aldrin mendarat 55 tahun lalu. Mereka menduga ada ratusan gua lagi yang dapat menampung astronaut pada masa depan.Tim yang dipimpin Italia melaporkan pada Senin(15/7/2024), bahwa ada bukti adanya gua besar yang dapat diakses dari lubang terdalam di bulan. Gua tersebut terletak di Laut Ketenangan, hanya 400 kilometer dari lokasi pendaratan Apollo 11.Lubang tersebut,

Selengkapnya

Awas! 8 Kesalahan saat Mandi, Bisa Menyebabkan Masalah Fatal bagi Kulit


Lifestyle | Sabtu 13 Juli 2024, 11:57 WIB

JAKARTA (BabadNews) - Aktivitas mandi, merupakan rutinitas yang paling menyegarkan sekaligus membersihkan kulit dari kotoran. Idealnya, mandi sebaiknya dilakukan dua kali sehari untuk menjaga tubuh tetap bersih dan sehat.Akan tetapi, mandi yang bertujuan untuk menyegarkan badan ternyata tidak boleh dilakukan sembarangan.Sebab, ada delapan kesalahan yang masih sering dilakukan dan wajib dihindari ketika mandi, seperti dilansir dari Boldsky, Jumat (12/7) berikut ini.Ya, alih-alih menyehatkan dan

Selengkapnya

Jangan Dianggap Orang Stres! Ini 5 Manfaat Berbicara Sendiri untuk Kesehatan Mental


Lifestyle | Jumat 12 Juli 2024, 13:56 WIB

JAKARTA (BabadNews) - Berbicara sendiri merupakan hal yang masih dianggap aneh dan tidak biasa oleh sebagian orang, namun kebiasaan berbicara sendiri merupakan hal umum yang dilakukan beberapa orang.Pernahkah kamu atau orang sekitarmu menyadari dirimu senang berbicara sendiri saat sendirian.Bukan karena gila ternyata bicara sendiri atau self talk dilakukan oleh sebagian masyarakat dipengaruhi beberapa faktor atau latar belakang.Banyak orang yang melakukan bicara sendiri di depan cermin saat

Selengkapnya

Konsep Kelender Hijriah Global Tunggal Telah Memicu Berbagai Kritikan


Lifestyle | Jumat 12 Juli 2024, 08:27 WIB

YOGYAKARTA (BabadNews) — Konsep Kalender Hijriah Global Tunggal (KHGT) telah memicu berbagai kritikan. Para kritikus menilai bahwa pemaksaan kalender Hijriah yang seragam secara global bertentangan dengan prinsip ilmiah dan praktik rukyat.Menurut mereka, penerapan KHGT bisa menyebabkan beberapa wilayah harus memasuki bulan baru meskipun hilal belum terlihat, sementara wilayah lain harus menunggu hari berikutnya meskipun hilal sudah terlihat sehari sebelumnya.Salah satu kekhawatiran utama

Selengkapnya

Mudah Lelah dan Cepat Mengantuk? Jangan Anggap Sepele, Bisa Jadi Gejala Penyakit Ini


Lifestyle | Senin 08 Juli 2024, 15:48 WIB

PEKANBARU (BabadNews) -- Kondisi badan yang mudah lelah saat menjalani rutinitas, ditambah pula mudah mengantuk ternyata bukan sesuatu yang lumrah. Hal ini bisa jadi alaram tubuh untuk memberi tahu bahwa kondisi anda sedang tidak baik-baik saja.Jika mengalami kondisi ini secara terus menerus tanpa sebab, anda wajib waspada. Karena bisa jadi hal tersebut merupakan gejala awal dari beberapa penyakit berikut ini:1. Penyakit TiroidPenyebab badan cepat lelah dan mudah mengantuk juga bisa dipicu oleh

Selengkapnya

Ada Mitos Larangan Keluar Rumah Setiap 1 Suro, Kenapa Ya?


Lifestyle | Minggu 07 Juli 2024, 19:23 WIB

(Babadnewd) - Dalam kalender penanggalan Jawa, setiap memasuki 1 Suro ada banyak pantangan yang harus dilakukan. Pantangan ini berdasarkan mitos-mitos yang dipercaya turun temurun di Jawa. Salah satu mitos mengatakan saat 1 Suro dilarang keluar rumah saat malam dan pindah rumah.   Melansir dari detik, 1 Suro adalah bulan pertama dalam kalender Jawa yang bertepatan dengan bulan Muharram di kalender Hijriah. Dalam tradisi Jawa, setiap malam 1 Suro dipercaya memiliki energi gaib dan

Selengkapnya

Banyak Keutamannya, Ini Jadwal Puasa Sunah Muharram 1446 H


Lifestyle | Sabtu 06 Juli 2024, 15:24 WIB

  (BabadNews) JAKARTA -- Banyak kaum Muslimin yang bersiap untuk melaksanakan ibadah puasa sunah pada bulan Muharram. Ini termasuk salah satu bulan yang mulia dalam ajaran Islam. Bahkan, Muharram disebut pula sebagai syahrullah, yang berarti 'bulan Allah.'Dalam kalender Hijriyah, tanggal 1 Muharram menjadi bulan pergantian Tahun Baru Islam. Menurut penanggalan Masehi, 1 Muharram 1446 H jatuh pada Sabtu (6/7/2024) ba'da Maghrib. Demikian bila merujuk pada kalender Hijriyah yang diterbitkan

Selengkapnya

Ternyata 6 Juli Diperingati sebagai Hari Ciuman Internasional, Ini Sejarahnya


Lifestyle | Sabtu 06 Juli 2024, 13:40 WIB

(BabadNews) - International kissing day atau hari ciuman internasional diperingati setiap tanggal 6 Juli.Dirayakan oleh jutaan orang di seluruh dunia, hari ini didedikasikan untuk seni berciuman dan menjadi cara untuk mengekspresikan cinta.Dilansir dari India Today, Sabtu (6/7/2024), sejarah ciuman bermula pada 1955 ketika tentara Amerika Serikat dan Inggris di Prancis menyadari bahwa wanita Prancis lebih terbuka untuk berciuman dibandingkan dengan rekan-rekan mereka dari Amerika dan

Selengkapnya

Penderita Asam Lambung, Hindari Konsumsi Ini


Lifestyle | Sabtu 06 Juli 2024, 09:55 WIB

(BabadNews) - Penyakit asam lambung, juga dikenal sebagai gastroesophageal reflux disease (GERD) adalah kondisi di mana asam lambung sering naik ke esofagus (kerongkongan).Faktor risiko GERD meliputi obesitas, kehamilan, merokok, dan konsumsi makanan tertentu seperti makanan berlemak, pedas, atau asam. Pengobatan bisa mencakup perubahan gaya hidup, obat-obatan, atau dalam kasus yang parah, pembedahan.Penyebab gangguan asam lambung biasanya dipicu oleh pola hidup dan makan yang tidak sehat. Agar

Selengkapnya

Mengapa Obat Tekanan Darah Umum Bisa Memengaruhi Tidur


Lifestyle | Jumat 05 Juli 2024, 14:43 WIB

(BabadNews) - Beta-blocker membantu mengelola kondisi jantung dengan memperlambat detak jantung, mengurangi beban kerja jantung, dan menurunkan tekanan darah.Obat-obatan ini sering diresepkan untuk gagal jantung, detak jantung tidak teratur, nyeri dada, dan tekanan darah tinggi.Meskipun penggunaannya meluas, ada kekhawatiran bahwa beta-blocker dapat menyebabkan efek samping psikologis seperti depresi, kecemasan, kantuk, insomnia, halusinasi, dan mimpi buruk.Untuk mengatasi masalah ini, para

Selengkapnya

BPOM RI Temukan Zat Pewarna Berisiko pada Cone Es Krim


Lifestyle | Jumat 05 Juli 2024, 08:52 WIB

(BabadNews) - Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI baru-baru ini menemukan bahan tambahan pangan berupa pewarna rhodamin B dan metanil yellow pada cone es krim.“Rhodamin ini, cone-nya es krim yang warnanya merah ini yang mengandung Rhodamin B. Selain itu juga ada yang pewarna yang tidak boleh itu metanil yellow,” ujar Plt Kepala Obat Pengawas dan Makanan (BPOM), Lucia Rizka Andalusia, saat ditemui awak media baru-baru ini.Sebagai informasi, pewarna Rhodamin B merupakan salah

Selengkapnya

Siti Badriah Pusing Anaknya Lakukan Gerakan Tutup Mulut, Dikasih Vitamin Tetap Tak Mau Makan


Lifestyle | Kamis 04 Juli 2024, 19:31 WIB

babadnews.com JAKARTA - Penyanyi dangdut Siti Badriah dibuat pusing oleh tindakan anaknya, Xarena Zenata Denallie Baharudin, yang melakukan gerakan tutup mulut (GTM) alias tidak mau makan."Aku sudah pusing banget ngadepin Xarena yang susah banget makan. Padahal aku sudah berusaha ngasih terbaik buat dia," kata Siti Badriah dalam video diunggahnya di akun Instagram pribadinya.Dengan harapan Xarena mau makan, Siti Badriah sempat merayu buah hatinya yang lahir pada 18 Maret 2022 akan dibawa ke mal

Selengkapnya

Cara Mudah Bikin Badan Kekar di Rumah, Coba 5 Workout ini Berguna untuk Pembentukan Otot


Lifestyle | Kamis 04 Juli 2024, 15:55 WIB

JAKARTA (BabadNews) - Banyak pria mengidamkan memiliki tubuh yang kekar dan berotot. Namun beberapa masih bingung jenis workout seperti apa yang berguna dalam pembentukan otot.Ada banyak sekali jenis latihan yang bisa memperbesar massa otot. Bahkan, beberapa bisa dilakukan di rumah.Dilansir dari laman Times of India, Kamis (4/7) berikut beberapa jenis workout yang bisa dicoba untuk membangun otot tubuh, antara lain:1. Latihan SquatsSquat sering disebut sebagai raja dari semua latihan. Hal ini

Selengkapnya

Gampang Banget! Dengan BRImo, Bayar PBB Jadi Makin Praktis


Lifestyle | Kamis 04 Juli 2024, 09:25 WIB

(BabadNews) - Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) adalah instrumen keuangan negara yang penting untuk membiayai berbagai program pembangunan dan pelayanan publik. Dengan rutin membayar PBB tiap tahun, pemilik tanah dan bangunan sesungguhnya telah berkontribusi dalam pembangunan dan kesejahteraan bersama.Apa saja objek yang dikenai pajak bumi dan bangunan? Ada dua jenis objek: objek bumi dan objek bangunan.Objek bumi PBB mencakup sawah, ladang, kebun, tanah, pekarangan, dan tambang. Sedangkan objek

Selengkapnya

 
 
 
 
 
TERPOPULER
1 Serikat Pekerja Indonesia Laporkan Dugaan Mal-administrasi Pegawai Disnaker Provinsi Riau ke Omdusme
2 Bertemu Ketua KNPI Pekanbaru 2011-2014, M Yasir Peroleh Banyak Pelajaran BerKNPI
3 Dilantik Ade Fitra, M Yasir Sah Jabat Ketua PK KNPI Binawidya 2021-2024
4 Kades Tarai BangunĀ Andra Maistar Lantik Ketua RT dan RW Serentak
5 Kejagung Periksa Pejabat KLHK, Dugaan Korupsi Oleh Pengelolaan Lahan Hutan di Inhu
6 Bukit Raya Raih Penghargaan Sebagai Kecamatan Terinovatif 1 Tahun 2020
7 Tim Basket Putri SMA 1 Kampar Berhasil Melaju ke Babak Kedua, Usai Kalahkan SMA 1 Tandun
8 Perbaikan Jalan di Kuansing Terus Digesa, Alat Berat Dikerahkan
9 Dibela PEKAT IB, Bupati Ahmad Yuzar Dinilai Tak Cacat Hukum, Sekda Justru Langgar Kode Etik ASN
10 Hari Ini PLTA Koto Panjang Riau Akan Buka 3 Pintu Waduk Sekaligus
 
Otonomi | Pekanbaru | Rohil | Opini | Indeks
Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan
© 2020-2023 PT. BBMRiau Indo Pers