www.babadnews.com
Otonomi | Pekanbaru | Rohil | Opini | Indeks
PKS: Kementerian BUMN Harus Tetap Ada, Jangan Diganti Badan


Nasional | Selasa 30 September 2025, 11:10 WIB

(BabadNews) – Ketua MPP PKS, Mulyanto, menilai Kementerian BUMN tetap relevan di kabinet. Jika diganti badan teknokratis, arah kebijakan BUMN dikhawatirkan kehilangan kekuatan politik dan akuntabilitas publik di DPR.Alasannya, untuk mengubah Kementerian BUMN menjadi Badan Pengaturan BUMN dinilai tidak relevan dan tidak sejalan dengan kebutuhan tata kelola BUMN saat ini.Karena itu, Mulyanto berpendapat bahwa Kementerian BUMN sangat penting dipertahankan sebagai bagian dari kabinet Presiden

Selengkapnya

Kemenkes: Kekurangan Mikronutrien Jadi Ancaman Generasi Emas 2045


Nasional | Selasa 30 September 2025, 08:32 WIB

(BabadNews)  - Dengan lebih dari 50 persen anak kekurangan gizi mikro, pemerintah dan komunitas kesehatan menyerukan langkah bersama untuk memperbaiki pola makan dan meningkatkan kesadaran orang tua.Penelitian yang dipresentasikan dalam Seminar Nasional Gizi Anak 2025 menunjukkan adanya defisiensi signifikan pada vitamin A, D, C, B1, serta zinc. Kondisi ini disebut para ahli sebagai “bom waktu kesehatan” karena dampaknya baru terlihat dalam jangka panjang.“Kami

Selengkapnya

Sempat Disita dan Jadi Polemik, ID Liputan Milik Jurnalis CNN Dikembalikan Istana


Nasional | Senin 29 September 2025, 15:59 WIB

JAKARTA (BabadNews) – Istana Kepresidenan akhirnya mengembalikan kartu pers Istana milik wartawan CNN Indonesia TV, Diana Valencia, usai sempat dicabut beberapa waktu lalu.Pengembalian dilakukan oleh Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media Sekretariat Presiden (Setpres), Yusuf Permana, di Istana, Jakarta, Senin (29/9/2025).Proses penyerahan berlangsung disaksikan langsung Pemimpin Redaksi CNN TV, Titin Rosmasari, perwakilan Dewan Pers, serta Biro Pers Istana. “ID khusus Istana itu

Selengkapnya

Presiden Prabowo Instruksikan: Dapur MBG Wajib Dipimpin Chef Terlatih


Nasional | Senin 29 September 2025, 14:28 WIB

(BabadNews)  - Presiden Prabowo Subianto meminta agar dapur Program Makan Bergizi Gratis (MBG) atau Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) dipimpin koki terlatih dan dilengkapi alat rapid test untuk menjaga kualitas makanan."Presiden Prabowo Subianto menyampaikan rasa keprihatinan atas berbagai insiden yang terjadi. Dia menegaskan perlunya peningkatan tata kelola sekaligus memberikan arahan agar setiap SPPG memiliki koki terlatih dan dilengkapi alat rapid test untuk memeriksa kualitas

Selengkapnya

Dewan Pers hingga PWI Desak Istana Pulihkan Akses Wartawan CNN Indonesia


Nasional | Senin 29 September 2025, 11:39 WIB

(BabadNews)  - Pencabutan kartu liputan reporter CNN Indonesia, Diana Valencia, menuai desakan dari Dewan Pers, AJI, LBH Pers, hingga PWI. Mereka menilai keputusan Biro Pers Istana melukai kemerdekaan pers sekaligus hak publik atas informasi.Ketua Dewan Pers, Komaruddin Hidayat, meminta Istana segera memberi penjelasan agar tidak ada hambatan bagi wartawan dalam menjalankan tugas. "Semua pihak wajib menjunjung tinggi kemerdekaan pers," ujarnya, Minggu (28/9/2025). AJI Jakarta dan LBH Pers

Selengkapnya

Pungutan Pajak E-Commerce Ditunda, Pemerintah Tunggu Dampak Stimulus Ekonomi


Nasional | Sabtu 27 September 2025, 13:58 WIB

(BabadNews) – Pemerintah menunda pemungutan PPh 22 untuk pedagang e-commerce. Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa menegaskan kebijakan baru akan diterapkan setelah efek stimulus ekonomi Rp200 triliun terlihat.Sadewa mengatakan, ketika skema ini diumumkan pada Juni 2025, kebijakan itu sempat menuai banyak penolakan."Tapi saya lihat begini, ini kan baru ribut-ribut kemarin nih. Kita tunggu dulu deh, palingnya sampai kebijakan tadi, uang 200 triliun (ke Himbara), kebijakan untuk mendorong

Selengkapnya

Serapan Belanja Daerah Lemah, Wamendagri Ingatkan Pemda Capai Target Minimal


Nasional | Sabtu 27 September 2025, 08:34 WIB

JAKARTA (BabadNews) - Rendahnya serapan anggaran di sejumlah daerah menjadi sorotan Wamendagri Bima Arya. Ia mendesak pemda segera mengoptimalkan belanja daerah, terutama belanja modal dan barang/jasa.“Untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan mencapai target, perputaran uang di daerah melalui belanja daerah adalah faktor utama,” ujarnya dalam rapat “Monitoring dan Evaluasi Realisasi APBD 2025” di kantor Kemendagri, Jakarta, Jumat (26/9/2025).Bima menegaskan, percepatan

Selengkapnya

Menkeu Purbaya Akan Undang Pengusaha Rokok, Bahas Kebijakan Cukai 2026


Nasional | Jumat 26 September 2025, 14:13 WIB

(BabadNews) – Menteri Keuangan Purbaya memastikan akan memanggil para pengusaha rokok paling lambat pekan depan. Pertemuan ini membahas kebijakan cukai hasil tembakau tahun depan sebelum resmi diumumkan pemerintah.Dikutip dari CNNIndonesia, Purbaya menyebutkan pemanggilan akan dilakukan paling lambat pekan depan karena kebijakan harus segera diumumkan."Dalam waktu dekat. Iya (pekan ini)," ujar Purbaya ditemui di Kantornya, Kamis (25/9).Mantan Ketua DK LPS ini memang berencana untuk tidak

Selengkapnya

Nurul Arifin Nilai Pidato Prabowo Salah Satu yang Terbaik dalam Sejarah Diplomasi RI


Nasional | Jumat 26 September 2025, 11:55 WIB

(BabadNews)  - Kehadiran Presiden Prabowo Subianto di Sidang Umum ke-80 PBB dinilai menjadi momentum penting bagi diplomasi Indonesia. Anggota DPR RI, Nurul Arifin, menilai pidatonya penuh percaya diri, tegas, dan substansial.Nurul menyebut pidato Presiden Prabowo sebagai salah satu yang paling berkesan dalam sejarah diplomasi Indonesia. Ia menilai penyampaian yang tegas, gesture penuh percaya diri, serta substansi yang kuat memperlihatkan kapasitas kenegarawanan Presiden.“Bagi saya

Selengkapnya

Rupiah Melemah ke Rp16.766 per Dolar AS, IHSG Dibuka Menguat


Nasional | Jumat 26 September 2025, 11:07 WIB

(BabadNews) –Rupiah kembali melemah terhadap dolar AS di pasar spot Jumat (26/9/2025) pagi, meski Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) justru dibuka menguat.Berdasarkan data Bloomberg, rupiah di pasar spot exchange pada pukul 09.38 WIB berada pada level Rp 16.766 per dolar AS, turun 17 poin atau 0,10% dibandingkan kemarin.‎Untuk mata uang Asia lainnya, mayoritas menguat terhadap dolar AS. Yen Jepang naik 0,07%, dolar Hong Kong naik 0,02%, dolar Singapura naik 0,09%, dolar Taiwan turun

Selengkapnya

Pemerintah Malaysia Pastikan Larangan Vape Akan Berlaku Tahun Depan


Nasional | Jumat 26 September 2025, 08:31 WIB

KUALA LUMPUR (BabadNews)  - Menteri Kesehatan Dzulkefly Ahmad menegaskan, larangan nasional terhadap vape akan segera diterapkan. Tahap awal dimulai dari pelarangan open-system vapes, sebelum diperluas ke semua jenis.“Pertanyaannya bukan lagi apakah kita akan melarang vaping, tetapi kapan,” ujar Menteri Kesehatan Dzulkefly Ahmad seperti dikutip dari The Sun.Dia menegaskan, Malaysia akan menerapkan pendekatan bertahap dalam pelarangan tersebut. Sebuah komite ahli telah dibentuk

Selengkapnya

Dugaan Dana Asing di Balik Demo Ricuh, Polisi Telusuri Mastermind


Nasional | Kamis 25 September 2025, 15:28 WIB

(BabadNews) – Kepolisian menelusuri aliran dana yang diduga mengalir dari luar negeri ke kelompok anarkis dalam kerusuhan demo Agustus 2025. Polri menyebut ada indikasi aktor intelektual yang membiayai aksi tersebut."Penegakkan hukum hanya dilakukan terhadap pelaku kerusuhan, bukan masyarakat yang melakukan demo, karena kalau demo memang sudah ada aturannya," kata dia di Bareskrim Polri pada Rabu, 24 September 2025.Mereka tersebar di 15 Polda dan Bareskrim. Ada 295 di antaranya masih

Selengkapnya

Harga Emas Antam 25 September 2025 Turun Rp3.000 per Gram


Nasional | Kamis 25 September 2025, 13:46 WIB

(BabadNews) – Setelah mencetak rekor tertinggi, harga emas batangan PT Antam Tbk (ANTM) turun Rp3.000 ke level Rp2,171 juta per gram pada Kamis (25/9/2025). Harga buyback juga ikut terkoreksi ke Rp2,018 juta per gram.Harga emas batangan Antam hari ini turun sebesar Rp 3.000 menjadi Rp 2,171 juta per gram dari sebelum Rp 2,174 juta per gram yang merupakan rekor tertinggi sepanjang masa.Sementara itu, harga buyback emas Antam hari ini juga turun Rp 3.000 menjadi Rp 2,018 juta per

Selengkapnya

Tarif Listrik Ditahan, Pemerintah Jaga Daya Beli Masyarakat


Nasional | Kamis 25 September 2025, 10:38 WIB

JAKARTA (BabadNews) – Pemerintah memastikan tarif listrik tidak berubah pada kuartal IV 2025. Penetapan ini diambil demi melindungi daya beli masyarakat dan memberi kepastian bagi dunia usaha, di tengah fluktuasi kurs, ICP, inflasi, dan harga batu bara.Plt. Direktur Jenderal Ketenagalistrikan Tri Winarno mengatakan penyesuaian tarif listrik memang dilakukan per tiga bulan, seperti yang diatur dalam Peraturan Menteri ESDM Nomor 7 Tahun 2024 tentang Tarif Tenaga Listrik (Tariff Adjustment)

Selengkapnya

Pemerintah Serap Rp33 Triliun dari Lelang 8 SUN


Nasional | Rabu 24 September 2025, 15:59 WIB

(BabadNews)  -  Pemerintah kembali mengandalkan pasar surat utang untuk pembiayaan negara. Dari lelang delapan seri SUN, Selasa (23/9/2025), terkumpul dana Rp33 triliun dengan total penawaran hampir menyentuh Rp100 triliun.Berdasarkan keterangan Direktorat Jenderal Pembiayaan dan Pengelolaan Risiko (DJPPR) Kementerian Keuangan, total penawaran yang masuk pada lelang kali ini mencapai Rp 98,47 triliun. Angka tersebut lebih tinggi dibandingkan penawaran pada lelang SUN sebelumnya

Selengkapnya

 
 
 
 
 
TERPOPULER
1 Serikat Pekerja Indonesia Laporkan Dugaan Mal-administrasi Pegawai Disnaker Provinsi Riau ke Omdusme
2 Bertemu Ketua KNPI Pekanbaru 2011-2014, M Yasir Peroleh Banyak Pelajaran BerKNPI
3 Dilantik Ade Fitra, M Yasir Sah Jabat Ketua PK KNPI Binawidya 2021-2024
4 Kades Tarai BangunĀ Andra Maistar Lantik Ketua RT dan RW Serentak
5 Kejagung Periksa Pejabat KLHK, Dugaan Korupsi Oleh Pengelolaan Lahan Hutan di Inhu
6 Bukit Raya Raih Penghargaan Sebagai Kecamatan Terinovatif 1 Tahun 2020
7 Tim Basket Putri SMA 1 Kampar Berhasil Melaju ke Babak Kedua, Usai Kalahkan SMA 1 Tandun
8 Perbaikan Jalan di Kuansing Terus Digesa, Alat Berat Dikerahkan
9 Hari Ini PLTA Koto Panjang Riau Akan Buka 3 Pintu Waduk Sekaligus
10 Dibela PEKAT IB, Bupati Ahmad Yuzar Dinilai Tak Cacat Hukum, Sekda Justru Langgar Kode Etik ASN
 
Otonomi | Pekanbaru | Rohil | Opini | Indeks
Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan
© 2020-2023 PT. BBMRiau Indo Pers